9 Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email

Abdul November 30, 2023

Sebagai salah satu media sosial paling populer saat ini, hampir semua orang punya akun Instagram.

Kadangkala satu orang punya lebih dari satu akun Instagram dengan email dan password yang berbeda-beda.

Saking banyaknya akun media sosial yang dimiliki, beberapa orang bahkan tidak ingat password maupun email yang digunakan. Alhasil mereka jadi tidak bisa login ke akun Instagram tersebut.

Lalu apakah ada cara menghapus akun Instagram yang lupa password dan email? Agar tak penasaran lagi, yuk cari tahu jawabannya di artikel ini.

Mengapa Harus Menghapus Akun Instagram?

Untuk mengetahui Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email kita harus punya tujuan untuk menghapusnya, namun satu hal yang pasti adalah demi keamanan agar akun tersebut tidak disalahgunakan.

Karena seperti  media sosial lainnya Jika kita tidak ingat password maupun email, kita jadi kesulitan untuk login atau masuk ke akun tersebut. Terlebih lagi jika sebelumnya kita tidak dalam keadaan login.

Dalam situasi demikian, kita jadi tidak bisa lagi membuka akun tersebut untuk membalas pesan, mengunggah foto, maupun sekedar skrol dan melihat postingan orang lain.

Maka alangkah baiknya akun Instagram tersebut dihapus saja secara permanen atau mendaftar akun baru kamu dengan Username IG Aesthetic Terpopuler saat ini.

Mengapa harus menghapus akun Instagram yang lupa email dan password? Berikut ini beberapa alasannya:

1. Menghindari Akun Dihack

Seperti yang sudah dibahas sebelumnya, tujuannya mengetahui Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email salah satunya adalah agar terhindar dari pembobolan akun.

Biasanya akun yang sudah lama tidak login dan tidak pernah ganti password lebih rentan untuk dibobol oleh pihak-pihak tak bertanggung jawab.

2. Menghindari Akun Disalahgunakan

Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email
Menghindari Akun Disalahgunakan

Jika akun sudah dibobol, besar kemungkinan akun akan disalahgunakan oleh pihak-pihak tersebut, salah satunya dengan menipu orang-orang terdekat yang sering berkirim pesan dengan kita.

Baca Juga :   12 Penyebab Shopee Paylater Ditolak dan Solusinya !

Pembobol biasanya akan meminjam sejumlah uang kepada kerabat atau kenalan mengatasnamakan kita, maka dengan mengetahui Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email kita sudah dapat mengantisipasi hal-hal seperti ini.

Mereka pandai bersandiwara sehingga kerabat atau kenalan biasanya mudah terjebak. Kasus seperti ini sangat sering terjadi dan bisa merugikan hingga jutaan rupiah.

Baca Juga : Fitur Instagram Notes Viral 2022, Cara Menggunakanya

3. Menjaga Privasi

Jika Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email sudah dilakukan, berarti kita menghapus semua konten yang ada di dalamnya baik video maupun foto. Dengan demikian privasi kita akan lebih terjaga.

Apalagi saat ini banyak orang kurang bertanggungjawab yang menyalahgunakan foto maupun video orang lain. Bukan tak mungkin hal ini bisa sangat merugikan kita di kemudian hari.

Cara Menghapus Akun Instagram yang Lupa Password dan Email

✅Cara Menghapus Akun Instagram 🔰Lupa Password Dan Email
✅ Cara Utama 🔰Fitur Lupa Kata Sandi
✅ Opsi Alternatif 🔰Kirim Email Permohonan Hapus Akun
✅ Tujuan Menghapus Akun IG 🔰Menghindari Akun DiHack, Menjaga Privasi
✅ Hapus Akun Instagram Sekarang 👉Klik Disini

Kamu kini sudah paham mengapa sebaiknya menghapus akun Instagram yang lupa email dan password.

Ini perihal keamananmu sendiri, demi menghindari terjadinya hal-hal yang tak diinginkan di masa mendatang.

1. Menghapus Akun Instagram yang Lupa Password

Lalu bagaimana cara menghapus akun Instagram yang lupa password dan email? Yuk simak tutorialnya pada penjelasan berikut:

  • Langkah pertama, buka akun Instagram milikmu. Bisa melalui aplikasi ataupun melalui web browser favorit.
  • Di halaman login, terdapat opsi Lupa Kata Sandi. Biasanya terletak di bagian bawah kolom login.
  • Klik opsi tersebut.
  • Berikutnya, isi username (nama pengguna), alamat email, atau nomor HP.
  • Kamu akan mendapat kode verifikasi yang dikirim melalui email atau nomor HP untuk mengganti kata sandi.
  • Berikutnya kamu akan diminta untuk membuat kata sandi yang baru.
  • Buatlah kata sandi yang baru di kolom yang tersedia.
Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email
Cara Menghapus Akun Instagram yang Lupa Password dan Email

Dalam proses ini, kamu harus login terlebih dahulu untuk bisa melanjutkan ke proses berikutnya.

  • Langkah selanjutnya, kamu akan diminta untuk login ke akun Instagram menggunakan username/email/nomor HP dan kata sandi yang baru.
  • Kini kamu sudah bisa berhasil login.
  • Untuk menghapus akun instagram tersebut, silakan pilih ikon garis tiga di bagian kanan atas.
  • Pilih opsi Settings and Privacy.
  • Berikutnya, gulir ke bawah. Temukan opsi Help (Bantuan).
  • Buka opsi Help, lalu pilih opsi Help Center (Pusat Bantuan).
  • Kemudian pilih opsi Kelola Akun Anda.
  • Setelah itu pilih opsi Hapus Akun Anda.
  • Kamu akan diminta memasukkan kata sandi untuk menyelesaikan proses ini.
Baca Juga :   Kenapa Instagram Online Terus Padahal Tidak Dibuka? Ketahui 10 Penyebabnya

Tunggu prosesnya selesai sampai muncul notifikasi bahwa akun berhasil dihapus.

2. Menghapus Akun Instagram yang Lupa Password dan Email

Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email
Kontak Bantuan Instagram

Jika kamu masih ingat nomor HP yang digunakan, proses login Instagram tak akan terlalu menyulitkan sekalipun kamu lupa email maupun kata sandinya.

Namun bagaimana jika kamu tidak menambahkan nomor HP dan tidak ingat alamat email yang digunakan? Tenang saja, ada cara menghapus akun Instagram yang lupa password dan email.

Kamu harus menyampaikan permohonan hapus akun ke Instagram melalui email ke penyedia email baik itu Google Mail atau Yahoo.

Ikuti langkah-langkah verifikasi yang diminta. Tujuannya ialah agar kamu bisa mendapatkan akses ke email tersebut agar bisa login ke Instagram.

Baru kemudian kamu bisa mengubah kata sandi akun Instagram ataupun menghapus akun tersebut secara permanen. Tapi perlu diingat bahwa cara satu ini memerlukan waktu. Namun tetap harus dicoba.

Namun jika kamu tidak bisa mendapatkan akses ke alamat email dan tidak bisa login ke akun Instagram dengan metode manapun, berikut ini satu cara lainnya yang bisa kamu coba.

  • Coba masukkan nomor telepon yang mungkin pernah kamu gunakan dulu untuk mendaftar Instagram.
  • Setelah itu, ketuk opsi Lupa Kata Sandi di halaman login Instagram.
  • Berikutnya, pilih opsi Selanjutnya.
  • Kemudian pilih opsi Perlu Bantuan Lainnya?.
  • Kamu akan dilayani oleh Customer Service Instagram. Silakan ikuti langkah-langkah yang diminta oleh pihak Instagram.

Jika sama sekali tidak ingat nomor HP yang digunakan, tidak ingat password, maupun tidak memiliki akses ke email yang digunakan, menghapus akun Instagram akan menjadi rumit.

Baca Juga : SSS Instagram Download Story, Reels, IGTV, Foto, Dan Video IG

3. Kontak Bantuan Instagram

Apabila Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email di atas masih tetap tidak berhasil, satu-satunya cara yang bisa kamu coba ialah dengan menghubungi Instagram melalui email, kemudian mintalah penghapusan akun Instagram milikmu.

Baca Juga :   13 Cara Mengatasi Ongkir Yang Mahal Di TikTok

Meski ada kemungkinan berhasil, namun cara ini memerlukan waktu dan tenaga ekstra. Selain melalui email, kamu juga bisa menghubungi pihak Instagram melalui media sosial resmi mereka.

Perlu diingat bahwa Instagram maupun Facebook sangatlah ketat perihal keamanan akun penggunanya, jadi akan butuh tenaga ekstra untuk menghapus akun Instagram melalui cara satu ini.

Oleh sebab itu, Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email terbaik ialah dengan mengingat nomor HP yang pernah didaftarkan.

Akan lebih baik lagi jika kamu memiliki akses ke email yang digunakan, sehingga kamu bisa segera mengganti password lama dengan yang baru, yang tentunya lebih mudah diingat.

FAQ Seputar Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email

Berikut beberapa pertanyaan yang sering muncul terkait pembahasan ini :

1.  Apa langkah pertama jika lupa password dan email akun Instagram?

  • Buka aplikasi Instagram dan pergi ke halaman login.
  • Klik “Lupa Kata Sandi?” di bawah kolom masukan password.

2. Bagaimana jika tidak memiliki akses ke email yang terhubung dengan akun Instagram?

  • Pilih opsi “Butuh bantuan lebih?” setelah mencoba email terlebih dahulu.
  • Anda akan diarahkan untuk mengisi informasi akun dan menjawab pertanyaan keamanan.

3. Apa dilakukan setelah mengisi informasi akun dan menjawab pertanyaan keamanan?

  • Instagram akan mengirimkan instruksi lebih lanjut ke alamat email yang Anda berikan.

4. Berapa lama waktu yang diperlukan untuk merespons formulir dukungan?

  • Waktu respons dapat bervariasi, tetapi biasanya memerlukan beberapa hari hingga beberapa minggu.

Penutup

Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email
Cara Menghapus Akun Instagram Yang Lupa Password Dan Email Terbaru

Instagram maupun Facebook sangat ketat dalam menjaga keamanan akun para penggunanya. Peluang berhasilnya penghapusan akun akan lebih kecil jika kamu tidak ingat sama sekali nomor HP maupun tidak punya akses ke email terdaftar.

Kendati demikian, tetap ada peluang sehingga cara menghapus akun Instagram yang lupa password dan email di atas tetap patut dicoba.

Pastikan untuk selalu mencatat kata kunci maupun alamat email serta nomor HP yang digunakan untuk media sosial milikmu. Dengan demikian kamu tidak akan kesulitan saat hendak login ke media sosial kendatipun kamu tidak ingat sama sekali kata sandinya.

Terima kasih sudah membaca artikel tentang cara menghapus akun Instagram yang lupa password dan email, semoga informasi ini bermanfaat.