12 Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp

Senior Kultural November 28, 2023

Mengetahui cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di WhatsApp saat ini penting loh sobat, Pasalnya tutorial ini mungkin berguna untuk kamu dikemudian hari.

Karena bisa jadi file yang penting telah terhapus secara sengaja atau tidak di riwayat pesan WhatsApp kamu.

Dan Jika hal ini telah terjadi maka tutorial ini perlu kamu praktikkan untuk mengembalikan file tersebut. Untuk itu, silakan simak artikel ini sampai selesai.

Apa Itu File PDF?

Sebelum mengetahui Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp pastikan sudah tahu apa sebenarnya file PDF Tersebut.

File Pdf adalah format dokumen yang berekstensi (.pdf), jika sudah menggunakan ekstensi tersebut maka dokumen tersebut awalnya diketik lewat Microsoft Word.

Nah, file Pdf sudah bersifat Open All Application. Yang artinya, kamu bisa membuka file ini dimanapun. Sedangkan kalau masih berbentuk MS Word yang berekstensi (.doc), biasanya untuk membuka file tersebut kamu harus mengunduh dulu aplikasi Word.

Sekalipun demikian, file dalam bentuk Pdf tidak bisa diedit. Kecuali oleh orang yang memiliki file tersebut. Pengguna hanya bisa melihat dan membacanya saja.

Kalaupun ingin mengeditnya, maka kamu harus mengubah dulu file itu menjadi file Microsoft Word. Baru kamu bisa melakukan editing sesuai keinginan.

Baca Juga: 7 Cara Melihat Panggilan Yang Sudah Dihapus Terbaru

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus di Whatsapp

✅ Tutorial 🔰Pulihkan Foto WA Yang Dihapus Pengirim
✅ Cara Utama 🔰Cadangkan Via Google Drive
✅ Cara Lainnya 🔰Menggunakan Aplikasi Whats Removed+
✅ Syarat Foto Dapat Dipulihkan 🔰WhatsApp Telah Dicadangkan
✅ Pulihkan Foto Sekarang 👉Klik Disini

Di bawah ini akan coba saya ulas cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di Whatsapp yang pasti tidak mengecewakan.

Di dalamnya juga disertakan tutorial yang bisa kamu ikuti sampai tuntas. Ini dia cara-cara yang dimaksud:

1. Kembalikan Via File Manager

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
Melalui File Manager

Cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di WhatsApp yang pertama ialah melalui File Manager.

Baca Juga :   9 Cara Mengembalikan Foto WA Yang Sudah Dihapus Oleh Pengirim

Ini merupakan aplikasi bawaan yang pasti ada di seluruh tipe ponsel. Nah, sedangkan cara untuk menggunakannya, bisa kamu lihat dari tutorial berikut:

  • Silakan buka ponsel kamu.
  • Lalu cari ikon File Manager.
  • Silakan klik ikon tersebut.
  • Selanjutnya pilih menu Docs.
  • Kalau muncul fitur PDF silakan klik saja di sana.
  • Lalu cari file PDF yang terhapus tadi.
  • Done.

2. Kembalikan Via Google Drive

Dengan akun google drive yang terhubung kamu juga dapat gunakan sebagai Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp.

Namun sebelumnya file tersebut harus kamu cadangkan terlebih dahulu dengan mengaktifkan fitur Pencadangan Otomatis.

Kalau sudah silakan lanjutkan proses pengembalian file Pdf yang hilang. Dan untuk tutorialnya bisa kamu ikuti di bawah ini:

  • Silakan buka ponsel kamu.
  • Masuk ke Google Play Store.
  • Ketikkan aplikasi WhatsApp.
  • Silakan kamu klik ikon WA yang di bawahnya tertulis kata “terinstal”.
  • Pilih fitur Uninstall.
  • Setelah itu silakan kamu download dan instal kembali aplikasi WA yang baru.
  • Jangan lupa lakukan verifikasi nomor ponsel yang sama dengan nomor yang sebelumnya.
  • Selanjutnya silakan buka WA tersebut.
  • Masuk ke pengaturan dengan menekan titik tiga di pojok atas.
  • Silakan masuk ke menu Pulihkan Data.
  • Klik saja Pulihkan.
  • Done.

3. Kembalikan Via Aplikasi Fone Paw

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp Pakai Aplikasi Fone Paw

Cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di WhatsApp yang berikutnya ialah menggunakan aplikasi Fone Paw.

Sebuah aplikasi pihak ketiga yang berfungsi sebagai alat restore segala format data yang terhapus dari perangkat android termasuk dari media sosial Whatsapp.

Nah, kalau kamu ingin menggunakan aplikasi ini, maka silakan ikuti tutorial berikut:

  • Silakan buka komputer kamu.
  • Lalu masuk ke browser dan ketikkan download aplikasi Fone Paw.
  • Setelah itu silakan pilih yang bagian atas lalu cari menu Download.
  • Silakan klik menu tersebut lalu lanjutkan proses unduhan dan instalasi seperti biasa.
  • Kalau sudah selesai, silakan sambungkan ponsel kamu ke komputer tadi
    Aktifkan USB debugging di menu pengaturan ponsel.
  • Selanjutnya pilih Whatsapp lalu tekan Next.
  • Kalau data sudah muncul maka silakan klik Pulihkan.
  • Done.

Baca Juga : 9 Cara Mengembalikan Foto WA Yang Sudah Dihapus Oleh Pengirim Dengan Mudah

4. Menggunakan Aplikasi Recuva Recovery File

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp Dengan Aplikasi Recuva

Ada banyak aplikasi pihak ketiga yang bisa digunakan sebagai Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp.

Salah satunya adalah Recuva Recovery File. Ini merupakan aplikasi paling populer dan paling banyak digunakan oleh masyarakat.

Ini dia tutorial kalau kamu menggunakannya:

  • Unduh dan instal aplikasi Recuva Recovery File di Laptop.
  • Setelah itu sambungkan ponsel kamu dengan menggunakan USB.
  • Aktifkan dulu USB Debugging di ponsel.
  • Kalau notifikasi ponsel sudah muncul di drive laptop maka jalankan aplikasi ini.
  • Setelah itu, pilih drive android di bagian atas.
  • Lalu tekan Scan.
  • Tunggu sejenak sampai semua file sudah muncul.
  • Silakan kamu cari file Pdf yang akan dikembalikan dan biasanya berwarna hijau.
  • Beri centang file tersebut.
  • Akhiri dengan menekan tombol Recover.
  • Done.
Baca Juga :   12 Aplikasi Menghapus Coretan Di Foto Terbaik 2023

5. Kembalikan Via Aplikasi DiskDigger

Cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di Whatsapp yang terakhir ialah dengan aplikasi DiskDigger.

Ini merupakan aplikasi restored data yang bisa kamu unduh dari Google Play Store secara gratis.

Untuk tutorialnya, silakan kamu ikuti listicle berikut:

  • Silakan download dan instal aplikasi DiskDigger.
  • Lalu buka aplikasi tersebut di ponsel kamu.
  • Setelah itu, Klik ikon X di bagian atas kalau muncul iklan.
  • Silakan masuk ke fitur Start Basic Scan.
  • Pilih saja WhatsApp.
  • Setelah itu tentukan format file yang akan dikembalikan yaitu Pdf
    Tekan Scan.
  • Kalau file sudah muncul silakan beri centang.
  • Akhiri dengan menekan fitur Recover Selected File.
  • Lalu pilih Save.
  • Done.

Cara Mengembalikan File Yang Terhapus Di WhatsApp

Kalau membaca ulasan di atas, maka bisa dipastikan file Pdf merupakan file yang penting. Maka dari itu penting mengetahui cara mengembalikan file lainnya yang terhapus di Whatsapp.

Sedangkan cara tercepatnya adalah menggunakan pencadangan dari aplikasi WhatsApp itu sendiri.

Meskipun ada banyak aplikasi yang bisa digunakan sebagai cara mengembalikan file  yang terhapus di Whatsapp yang pasti manjur.

1.  Buka WhatsApp

  • Silahkan buka aplikasi WhatsApp di perangkat kamu.
  • Cek file yang sudah terhapus atau tidak bisa diunduh lagi.
  • Silahkan coba unduh jika terdapat keterangan ‘File ini sudah tidak tersedia” maka file tidak bisa lagi dipulihkan.
  • Biasanya file tersebut sudah lewat masa waktu pencadangan lebih dari 7 hari.

2. Cek Pencadangan Pesan

  • Jika masa waktu pencadangan data WhatsApp telah lewat 7 hari maka periksa pencadangan pesan WhatsApp di perangkat kamu.
  • Buka beranda chat WA lalu pilih titik tiga pada pojok kanan.
  • Pilih Setingan atau setelan lalu klik opsi chat.
  • Selanjutnya cadangkan chat atau chat backup.
  • Jika muncul notifikasi pencadangan terakhir maka lalukan pencadangan ulang.
  • Klik tombol hijau cadangkan otomatis lalu tunggu pencadangan selesai.

3. Unduh Ulang Aplikasi WhatsApp

  • Jika pencadangan telah selesai silahkan hapus aplikasi WhatsApp.
  • Lalu instal kembali aplikasi whatsapp di perangkat yang sama.
  • Kamu dapat melakukan opsi Hapus Data apabila tidak ingin melakukan instal ulang karena metodenya hampir sama.

4. Login Ulang WhatsApp

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
Login kembali Nomor WhatsApp
  • Setelah aplikasi WhatsApp telah terunduh diperangkat yang sama.
  • Siapkan nomor hp whatsapp aktif lalu login dengan nomor tersebut.
  • Buka Aplikasi lalu pilih opsi sudah memiliki nomor .
  • Ketikkan nomor Hp kamu lalu pilih OK/Next.
Baca Juga :   10 Cara Melihat Foto yang Ditutupi Stiker Dengan Mudah 2023

5. Lakukan Verifikasi Nomor HP

  • Tunggu WhatsApp akan memberikan OTP ke nomor hp sebagai verifikasi.
  • OTP tersebut akan masuk melalui sms, biasanya berisi 6 angka.
  • Masukkan OTP yang ke kolom yang tesedia lalu Aplikasi akan menyiapkan WhatsApp kamu dalam beberapa saat.

6. Restore File Pencadangan

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus di Whatsapp
Restore WhatsApp
  • Setelah beberapa saat menyiapkan akun, WhatsApp akan memberikan opsi untuk memulihkan cadangan pesan terdahulu.
  • Klik Restore atau pulihkan pesan kemudian tunggu prosesnya beberapa menit.

7. File Berhasil Dipulihkan

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
File Berhasil Di Pulihkan
  • WhatsApp kamu akan ready setelah pemulihan selesai.
  • Pilih file Pdf atau file lainnya melalui riwayat chat lalu unduh dan file telah berhasil dipulihkan.
  • Selesai.

Pertanyaan Terkait Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp

Berikut kami rangkum beberapa pertanyaan yang mungkin ditanyakan terkait Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp :

1. Apakah mungkin mengembalikan file PDF yang terhapus di WhatsApp?

Ya, jika file PDF yang terhapus masih berada di penyimpanan perangkat Kamu, ada kemungkinan untuk mengembalikannya.

2. Bagaimana cara mencari file PDF yang terhapus di WhatsApp?

Kamu bisa mencari file PDF dengan menggunakan file manager atau aplikasi galeri di ponsel Anda. Cari folder “WhatsApp” atau “Media/WhatsApp” dan periksa subfolder yang relevan.

3. Apakah Aplikasi pihak ketiga dapat mengembalikan file PDF yang terhapus di WhatsApp?

Beberapa aplikasi pihak ketiga dapat membantu dalam mengembalikan file yang terhapus, namun pastikan untuk menggunakan aplikasi terpercaya yang sesuai dengan kebijakan privasi Kamu.

Tips Agar File PDF Tidak Hilang dari WhatsApp

Cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di Whatsapp di atas bisa saja berhasil tetapi ada kalanya juga gagal.

Terutama apabila file yang hilang tersebut sudah terlalu lama sehingga tertindih file yang lain.

Oleh sebab itu, kamu harus rajin melakukan back up atau pencadangan otomatis supaya ketika file hilang di WA, di Google Drive tetap ada.

Kamu juga bisa memindahkan file Pdf dari WA ke drive penyimpanan eksternal yang salah satunya Flashdisk.

Karena jika file tersebut hilang, kamu masih tetap memiliki salinannya. Menurut hemat saya inilah cara terbaik supaya kamu tidak lagi kehilangan file pdf yang penting.

Kesimpulan

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp
Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di Whatsapp

Cara Mengembalikan File PDF Yang Terhapus Di WhatsApp sebenarnya sangat mudah jika mengikuti cara di atas dengan cermat.

Oleh sebab itu, silakan kamu terapkan cara mengembalikan file Pdf yang terhapus di Whatsapp di atas.

Dan kalau file berhasil dikembalikan, maka pastikan kejadian tersebut tidak terulang kembali. Paling tidak kamu harus rutin untuk mencadangkan seluruh file setelah dibaca. Selamat mencoba ya sobat.