550 Nama PUBG Keren Unik & Artinya Untuk Laki-Laki/Perempuan

Senior Kultural September 23, 2023

Kultural.ID – Game PUBG menjadi salah satu permainan yang cukup digemari di Indonesia. Salah satu alasannya yakni karena PUBG memang menawarkan permainan yang asyik lagi seru. Kali ini kami akan share nama pubg keren.

Satu hal lagi yang menarik, setiap pemain bisa membuat sendiri nama PUBG keren sesuai keinginannya.

Banyak yang ingin memperoleh nama keren tersebut lantaran ingin menyesuaikan kepribadiannya sendiri dengan nama yang digunakan.

Jadi, ini adalah masalah kecocokan antara nama dalam game dengan pribadi yang memainkannya.

Ada banyak nama PUBG yang bisa kamu pakai. Tinggal pertimbangkan saja mana yang lebih bagus dan menurutmu lebih keren.

Selain unik, nama yang kami sebutkan dan berikan di sini memang cukup anti mainstream. Kamu wajib simak beberapa contohnya.

Penjelasan Apa Itu PUBG Mobile

Penjelasan Apa Itu PUBG Mobile

Player Unknown Battle Ground (PUBG) merupakan game online yang mengangkat tema pertempuran.

Game ini masuk dalam kategori battle royale. Nantinya setelah berada di dalam game, kamu harus kalahkan musuk dengan cara tembak sampai menang.

PUBG pun biasa dimainkan bersama sehingga bikin game ini jadi lebih seru karena harus atur strategi. Selain itu, chemistry antar tim juga wajib terbangun kuat agar bisa menaklukkan tim lain.

Banyak orang yang suka dengan game ini lantaran bisa menawarkan pengalaman seru.

Guna memenangkan game PUB ini, kamu harus kalahkan musuh dengan cara membunuh semua pemain lain dalam game sampai habis.

Pihak yang menang adalah yang bisa bertahan paling berhasil. Jika kamu berhasil jadi yang terakhir hidup, maka kamu dan tim adalah pemenangnya. Jelas saja, kemenangan ini adalah yang paling dinanti oleh banyak pemainnya.

Ada semacam kepuasan tersendiri yang muncul saat menang game satu ini. Menariknya, setelah kamu sudah menang, akun yang kamu miliki bakal dilihat oleh pemain yang lainnya.

Maka dari itu, demi bisa memberi kesan sangar, keren, dan ya pokoknya bagus di mata pemain lain, nama PUBG keren harus kamu gunakan. Penting nggak penting sih sebenarnya.

Hanya saja, ada orang yang ingin memastikan kalau semuanya terlihat keren. Entah dari segi permainan dan juga dari nama yang digunakan.

Nah, kalau ingin nama PUBG milikmu ingin terlihat lebih keren, coba deh cek rekomendasi kami.

Rekomendasi Nama PUBG Keren Belum Dipakai

Rekomendasi Nama PUBG Keren Belum Dipakai

Kamu nggak perlu khawatir jika ingin cari nama PUBG seperti apa yang cocok dipakai. Berikut ini bakal kami bagikan lengkap nama PUBG yang mungkin jarang dipakai, punya arti dan makna bagus, serta beberapa nama dengan tambahan simbol.

Kamu pun bisa memakai nama PUBG singkat bahkan hanya 4 huruf saja. Tentu saja, nama singkat bakal nampak lebih keren.

Semua hal tersebut bakal dibahas pada daftar yang kami sediakan berikut. Langsung simak saja ya.

Baca Juga :   Xtreme Motorist Mod Apk Unlimited Money & Unlock All Terbaru

1. Nickname PUBG Keren dan Artinya

Pada kategori pertama, kami ingin memberikan informasi mengenai nama PUBG keren yang juga lengkap dengan artinya. Nama jelas lebih keren dan lebih baik kalau ada makna yang ada di dalamnya.

Dengan begitu, kamu bisa semakin senang saat memainkan game satu ini dan bisa termotivasi sesuai dengan arti maupun makna dalam nama yang digunakan.

Terdapat cukup banyak nama yang bisa kamu gunakan entah itu untuk laki-laki ataupun untuk perempuan. Berikut daftar lengkapnya:

  •     Aksa: selalu jernih wajahnya
  •     Arion: mempesona
  •     Amran: memakmurkan
  •     Bagaskara: matahari bersinar
  •     Cedric: lembut, pintar jaga perasaan
  •     Danish: punya pengetahuan, bijak
  •     Evano: anugerah Tuhan
  •     Jaspher singa tangguh
  •     Justin: orang yang adil
  •     Labib: sehat, pintar, menyenangkan
  •     Sachio: beruntung dan sukses
  •     Camilla: termahsyur, religius
  •     Fergie: modis,pekerja keras
  •     Taleetha: wanita pintar dan populer
  •     Xandra: punya kemauan
  •     Ximo: pengikut kebenaran
  •     Qinglong: naga biru
  •     Riko: melati putih
  •     Sefton: kota sibuk
  •     Tesni: kehangatan
  •     Odd: ujung pedang
  •     Vaino: sungai yang tenang
  •     Xavi: rumah baru
  •     Yaeko: banyak lapisan
  •     Zack: raja tangguh
  •     Zahia: berlian
  •     Qiana: seperti sutra
  •     Qillaq: yang tersembunyi
  •     Tatton: kota tata
  •     Uxio: terlahir baik
  •     Valdis: dewi kematian
  •     Viator: pelancong
  •     Vico: pertempuran hebat
  •     Xaime: penerima berkat
  •     Ursula: beruang kecil
  •     Jinny: gadis
  •     Jiemba: bintang
  •     Kenzo: sehat
  •     Elmo: pelindung
  •     Eve: kehidupan
  •     Adolf: serigala
  •     Dexter: benar
  •     Gota: kuat
  •     Luno: muda
  •     Lenz: waktu bersemi
  •     Lucio: sinar mewah
  •     Khalil: kawan
  •     Hanan: ramah
  •     Farren: petualang
  •     Abela: bernafas
  •     Dylan: dewa laut
  •     Gerda: sang pelindung
  •     Hairo: nama rahasia
  •     Joandra: pengikut Tuhan
  •     Kleio: kejayaan
  •     Iveta: bersorak
  •     Abhiseva: pemberani yang baik
  •     Akmal: sempurna dan sangat pandai
  •     Alby: orang mulia
  •     Geby: kekuatan dari Tuhan
  •     Durah: mutiara
  •     Parviz: beruntung, mujur
  •     Nevan: bersih, jujur
  •     Farzan: kebijaksanaan
  •     Brian: pemenang

2. Nickname PUBG Lucu

Tidak hanya menggunakan nama PUBG keren saja. Kamu pun bisa menggunakan nickname PUBG yang lucu dan mungkin bisa bikin ketawa.

Penggunaan nama PUBG dengan penuh arti, atau simbol mungkin sudah terlampau bikin bosan.

Nama PUBG yang lucu pun akhirnya bisa jadi solusi. Tentu saja nama ini akan terkesan unik dan membuat akunmu nggak flat sama sekali.

Pemakaian nama tersebut bakal bikin orang lain cukup terhibur ketika baca nama PUBG milikmu.

Gak hanya itu, nama ini mungkin bisa bikin penggunanya ngakak sendirian. Kamu bisa loh tunjukin sisi humoris dengan daftar nama ini:

  • Preman Tampan
  • Anak Mamah
  • Manja Boys
  • Hantu Jambret
  • Nyesek Gaming
  • SukaMati
  • Anak Noob
  • Main Keras
  • Terpaksa Cantik
  • Terpaksa Ganteng
  • Malu tapi mau
  • Masih Pertama
  • Santai Boss
  • Gak Punya Nama
  • Adu Jotos
  • Bucin Boys
  • Bucin Girl
  • Juragan Janda
  • Suka Mati
  • Odading Mang Saleh
  • Cowok Ngantuk
  • Masih Newbie
  • Udah Jago
  • Kupatuk Cintamu
  • Tukang Headshot
  • Virus Cinta
  • Kaum Rebahan
  • Penggerak Hati
  • Pencari Hiburan
  • Mafia Perkasa
  • Laksamana Lapar
  • Zengkol
  • Gangster Tobat
  • Preman Hati

3. Nama PUBG Keren untuk Perempuan

Gender sudah bukan lagi masalah utama. Kamu yang perempuan pun bisa main PUBG. Hanya saja, yang mungkin bikin bingung adalah nama yang ingin digunakan.

Apalagi kalau sebelumnya tidak pernah main game sama sekali. Tentu saja mencari nama yang bagus dan cocok untuk game PUBG jadi hal sukar.

Tapi, kami di sini buat sediain kamu referensi biar nggak bingung lagi. Berikut ini referensinya:

  • Aunty
  • Lala Girl
  • Shizuka
  • Luna Lovegood
  • Cewek Berkelas
  • Cewek Matre
  • Virus Cinta
  • So Good To be Me
  • Knight Love
  • Pengejar Mimpi
  • CATCH LOVE
  • Saranghaeyo
  • K A W A I
  • Anak Cantik
  • Little Girl
  • Salsa
  • Sad gril
  • PUTRI
  • Auni
  • Nikkies
  • Blackwhait
  • Seliy
  • Meli.05
  • Chaa
  • Ziaa
  • Reni
  • Devita
Baca Juga :   850 Nama FF Keren Pro Dan Artinya ( Bucin, Simbol, & Aesthetic )

4. Nickname PUBG Keren untuk Pria

Nah, bagi kamu laki-laki yang nggak pengin kalah, bisa banget nih pakai beberapa referensi yang ada di sini.

Ada cukup banyak nama pria keren yang bikin kamu tampak lebih gagah dan jago. Jelas saja, ini perlu dilakukan agar semakin banyak yang tahu mengenai namamu.

Coba deh, langsung gunakan beberapa nama ini sebagai referensi:

  • Cowok Bandung
  • Prass
  • Panggil Aja Beb
  • Gamer Sejati
  • Cowo Jennie
  • Venom
  • Deadpool
  • Manly Boys
  • ⧼?????????⧽
  • Luciferio
  • Łucΐferai⚠
  • LucͥΐfͣeͫdƤoweℝBoy
  • íɑʍŁน͢͢͢cifee
  • 「NoℝulesNogⱥme」
  • NorบleຮNogame
  • Ŧoץรtorץoflife
  • ReyhⱥŇຮteŇphantomim
  • ReͥyhͣaͫήรPhaήtomDark
  • Rey?anBบℓkyHนℓky?
  • Ṩ๖ۣۜƤIᎠERMORKAHOLY♦️
  • 〖HulҜSweetyPrettymΐlҜ〗
  • RαvΐshHulkΐ✨
  • ?Ceri†สpria
  • ?Se͢͢͢cre†mⱥŇalive
  • Seͥcrͣeͫtᴍสnlovely
  • SecreτᴍaภSpy?
  • ?๖ۣۜƊ?rclØ?ภJoker
  • DⱥrͥkcͣlͫeຮuOver
  • ?Dส?kclσwnPower
  • GlaᖙiatØℝDN
  • GlⱥdᎥⱥτ?rNext
  • Glaͥ∂iͣaͫt๏rDragon
  • ★??????????UV★
  • ꧁DeaᖙkillerBee
  • Plαykΐllua
  • ƤlͥayͣkͫillYou
  • ≋ˢᵒᵘˡᵃᵐᵒʳᵗᵃˡkombat≋
  • S?ulam?ℝtalokompat☘
  • Ṩoulสᴍortสl♦️
  • Pђαnt๏mb๏y
  • ?ᴘʜᴀɴᴛᴏᴍʙᴏʏ
  • Dyήสmiτe♦️
  • ๔ץภค๓เՇє☘

5. Nickname PUBG Keren Singkat

Penggunaan nama PUBG keren yang bisa kamu gunakan selanjutnya tentu nggak bakal kalah keren.

Contohnya saja kamu bisa menggunakan nama PUBG yang singkat dan hanya terdiri dari empat huruf saja.

Nama yang begini, jelas saja bakal bikin nama tampak elegan. Menariknya lagi, mungkin nama PUBG yang kamu pakai akan membuatnya lebih gampang dimengerti dan juga gampang untuk diingat.

Jadi, ketika melawan musuh, teman-temanmu bisa dengan lebih cepat membaca lalu memanggil nama akun yang kamu gunakan dengan mudah.

Jelas saja hal ini bisa membuatmu tidak terlalu menghabiskan cukup banyak waktu juga menghafal nama yang kamu gunakan.

Walaupun singkat, ada satu hal yang ditawarkan. Misalnya saja nama PUBG tersebut masih sangat menarik untuk digunakan. Gunakan saja beberapa nama ini:

  • D I K A
  • Z A Y N
  • Y U G I
  • Arya
  • Abel
  • Aldo
  • Baze
  • Chad
  • Cleo
  • Diaz
  • Curt
  • Eero
  • Fath
  • Hafz
  • ILAN
  • FINN
  • KAZI
  • GALE
  • Jeff
  • Kiev
  • Lann
  • Leon
  • Matt
  • Luke
  • NOAH
  • P A R K
  • Rick
  • Zayn
  • OMER
  • Niko
  • Luke
  • JULE
  • JAAN
  • Imad
  • HAMI
  • Faiz
  • FAIQ
  • E D E N
  • E L I O
  • Evan
  • TZYM
  • ABIL
  • Davy
  • T4MZㅤㅤ×͜×
  • ?™ⒶⓁⒹⓄ™?
  • LDRㅤSADㅤ×͜×
  • I L O C.
  • GODZメ
  • Dika
  • Sall
  • Call.
  • 『Neo』
  • A A Lᴮᴾᴺ
  • Dika
  • Akyy
  • Kenz
  • TOPI
  • ILHA 9 5
  • Ilham
  • ganz
  • X•AQOIR?
  • Duta
  • Fery
  • Riski
  • Aldi
  • Yudi
  • ❄️XxX❄️
  • LAWACK
  • K a n z
  • ʜᴀɴᴅɪᴋᴀ
  • ZOra
  • Moza

6. Nama PUBG Jepang Keren dan Artinya

Nama PUBG keren pun bisa kamu dapatkan dari penggunaan istilah atau bahasa Jepang.

Saat ini, budaya Jejepangan memang lagi hype dan banyak diterapkan di Indonesia. Termasuk juga penggunaan nama-nama khas Jepang.

Tidak hanya punya istilah menarik. Penggunaan bahasa Jepang sebagai nama juga bakal bikin karakter atau akunmu nampak lebih keren.

Coba deh pakai beberapa referensi ini biar tahu gimana kerennya:

  • Genkei: penghormatan
  • Hinata: sangat cerah
  • Hiro: luas
  • Ebisu: dewa kerja
  • Enmei: lingkaran bersinar
  • Itachi: musang
  • Ichigo: stroberi
  • Mizuki: bulan yang indah
  • Jun: murni
  • Juro: harapan terbaik
  • Nobutoshi: pintar
  • Kotone: suara alat musik
  • Kanon: bunga mekar
  • Noboru: naik
  • Matsuya: sekuat pohon pinus
  • Ishikawa: sungai berbatu
  • Itsuki:pembela kebenaran
  • Izanami: orang yang membawa masuk
  • Isamu batu
  • Kenji: teguh
  • Kaida: naga kecil
  • Daichi: bumi
  • Dai: orang hebat
  • Chuya: sebening air
  • Chitose: seribu tahun
  • Azusa: pohon catalpa
  • Bishamon: dewa perang atau ahli perang
  • Chleko: terampil
  • Akira: cerdas
  • Akimitsu: perhiasangan yang berkilap
  • Amaterasu: dewa matahari
  • Aichi: cinta kebijaksanaan
  • Ai: cinta
  • Benjiro: penyuka kedamaian
  • Chizue: seribu burung bangau
  • Daisuke: bantuan yang baik
  • Ei : tumbuh sangat baik
  • Eijiro : anak yang tampan
  • Enmei : lingkaran bersinar
  • Endo : wisteria yang jauh
  • Etsuko : kebahagiaan
  • Fudo : dewa api dan kebijaksanaan
  • Fumio : pahlawan
  • Fujiye : cabang bunga putih
  • Fujimoto : wisteria asal
  • Fuyuko : anak musim dingin
  • Genjiro : sumber yang baik
  • Genki : semangat
  • Gou : kuat seperti gunung
  • Gin : perak
  • Genkei : penghormatan
  • Giichi : keadilan
  • Haru : musim semi
  • Hinata : sangat cerah
  • Hiro : luas
  • Hikaru : cahaya bersinar
  • Haruto : sinar matahari
  • Hanzo : tersembunyi
  • Hayato : suara angin yang berhembus
  • Hatsu : awal
  • Itsuki : pembela kebenaran
  • Izanami : dia yang mengundang masuk
  • Isamu : batu
  • Ishikawa : sungai berbatu
  • Ichigo : stroberi
  • Izumi : mata air
  • Itachi : musang
  • Jun : murni
  • Jomei : pembawa kebahagiaan
  • Juro : harapan terbaik
  • Jin : cahaya
  • Kenji : teguh
  • Kotone : suara alat musik koto
  • Kitaro : orang yang diberkati
  • Kaida : naga kecil
  • Kanon : bunga mekar
  • Kiko : bunga krisan
  • Mizuki : bulan cantik
  • Mayumi : anak panah
  • Masaru : kemenangan masuk
  • Masahiro : berpandangan luas
  • Matsuya : sekuat pohon pinus
  • Naruhito : pemimpin penuh kasih
  • Noboru : naik
  • Nobutoshi : pintar
Baca Juga :   444 Nama Guild FF Keren Simbol & Aesthetic Yang Belum Dipakai

7. Nickname PUBG Keren dan Kekinian

Tidak hanya menggunakan beberapa nama PUBG seperti yang sudah ada di atas, masih ada lagi beberapa nama PUBG yang bisa kamu coba. Salah satunya adalah penggunaan nickname yang keren juga kekinian.

Saat kamu menggunakannya, dijamin deh, bakal banyak orang yang menyukai nama-nama tersebut karena saking keren dan kekininan khas anak muda.

Berikut ini beberapa referensinya:

  • Speaker Gamer
  • Banyak Bacot
  • Best Army
  • BαldyNo多αco
  • ?Meภujukemeήangan
  • tєค๓Ⲙenยjukemenⱥngⱥn
  • ?iϻsolid
  • ༺TimsolOldgal༻
  • Tiͥmsͣoͫlid♛
  • Saint Demonds
  • ME AYAM
  • Tanker Walker
  • Sonic
  • Ninja Tampan
  • Guardian Angel
  • OPa Gangnam Style
  • Payung Rindu
  • Boba Club
  • Mintcho
  • Potato Heart
  • Silent Girl
  • Killer hunter
  • Main Yuk
  • Mine and Yours
  • Beauty Call
  • Sleep Call
  • Dedek emess
  • Darah Biru
  • Brown Sugar
  • Peri Cintaku
  • Dedek Imoet
  • Pro Nikung
  • Pria Tampan
  • Terlalu Cantik
  • Mine and Yours
  • Bucin Gaming
  • Acne Fighters
  • Dark Web

Cara Membuat Nama PUBG Keren

Cara Membuat Nama PUBG Keren

Setelah tahu sejumlah referensi mengenai nama PUBG yang keren tersebut, lantas kamu perlu juga mencoba membuat nama-namanya sendiri.

Ada dua cara utama yang bisa kamu coba: pakai aplikasi dan tanpa aplikasi. Agar lebih jelas coba deh langsung cek ini:

1. Cara Buat Nama Keren untuk PUBG Pakai Aplikasi

Terdapat banyak aplikasi yang menawarkan metode pembuatan nama PUBG. Jelas saja jika kamu menggunakan aplikasi ini, prosesnya akan lebih gampang. Berikut ini langkahnya:

  • Download dan install FancyKey.
  • Buka aplikasinya.
  • Klik Aktifkan Papan Ketik.
  • Geser Toggle menu Emoji dan Gif.
  • Alihkan keyboard default ke FancyKey.
  • Setelah itu buka akun PUBG.
  • Buka menu Inventory.
  • Klik Creates > Rename Card.
  • Tekan Use.
  • Masukkan nama PUBG.
  • Tekan OJ.
  • Kombinasikan dengan beragam simbol agar sesuai keinginan.
  • Selesai.

2. Cara Bikin Nama PUBG tanpa Aplikasi

Selanjutnya kamu pun bisa menggunakan nama PUBG yang keren tanpa perlu memakai aplikasi.

Cara ini lebih praktis dan kamu pun bisa bikin nama yang sesuai keinginan. Gunakan situs ini:

  • Buka CoolSymbol di browser.
  • Masukkan nama ke kolom.
  • Klik Enter.
  • Muncul nama dan font.
  • Copy nama dan font.
  • Buka PUBG, dan ganti nama.

Penutup

Itulah beberapa nama PUBG keren yang bisa kamu coba dan silakan langsung coba cara bikin nama sendiri sesuai instruksi di atas.